Surat Pembaca
Grab

Tarif Berubah Ketika E-Receipt Keluar

Jumat, 16 Maret 2018 | 15:00 WIB

Saya ingin menyampaikan keluhan saya terhadap Grab. Awalnya saya pesan Grab dari Indogrosir ke Tanah Abang dengan fare 13 ribu, lalu saya pakai kode promo "garibet". Saya mendapat potongan sebesar 8 ribu dengan total bayar 5 ribu. Tertera harga 5K.

Setelah saya selesaikan perjalanan, tarif berubah. Tarif awal menjadi 18 ribu dengan potongan 8 ribu sehingga total bayar 10 ribu. Grab Pay langsung terpotong 10 ribu juga. Saya komplain terhadap pihak Grab. Hingga sekarang komplain saya sepertinya tidak ditanggapi.

Caroline Prayogo
Grand Palace Kemayoran A 19 AH, Jakarta Pusat
Kirimkan Surat Anda
Login atau Register terlebih dahulu untuk mengirim surat Anda. Lihat syarat dan ketentuan di sini.
Surat Pembaca
Lihat Semua
JNE
Sudah lebih Dari Sebulan, Pengiriman Paket Via JNE Belum Sampai ke Tempat Tujuan
Transvision
Permohonan Pemindahan Antena Tak Ditanggapi, Layanan Transvision Terhenti
PT PLAZA AUTO PRIMA
Sudah Lebih dari 3 Bulan Proses Pengembalian Booking Fee belum Juga Selesai
PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk, PT. PLN, dan PT. Indonesia Comnets Plus
Kecewa Membeli Token Listrik Melalui Aplikasi PLN Mobile dan BRImo
Dealer MG Kebon Jeruk
Menunggu STNK MG4 EV yang Tidak Jelas
Tanggapan Lain
Lihat Semua
CIMB Niaga
Proses Sanggahan Transaksi Qris CIMB Niaga Tidak Kunjung Selesai
TRAVELOKA & CIMB NIAGA
Kecewa Dengan Pelayanan Traveloka dan CIMB
Lazada Indonesia
Saldo Ditahan dan Toko Ditutup oleh Lazada
Lazada Indonesia
Kecewa Akun Seller Center Lazada Dibatasi, Dikenakan Pelanggaran dan Banding Ditolak
Panin Dai-Ichi Life
Lamanya Proses Klaim Asuransi Kematian Panin Dai-Ichi Life